Konfigurasi Multiplex
Perangkat Multiplex
Perangkat sistem Mux pada OM Kendari menggunakan system
PDH dimana memiliki input 64 Kbps dengan kecepatan 140 Mbps. Pada perangkat Mux
untuk system radio gelombang mikro digital bertujuan untuk menurunkan bit
sinyal yang awalnya dari 140 Mbps menjadi 34 Mbps kemudian diturunkan lagi
menjadi 2 Mbps atau dikenal dengan E1.
Sistem PDH terbagi atas 2, yaitu :
~
Sistem EROPA CEPT.
~
Sistem USA ANSI.
Perbedaan antara system Eropa dan Amerika dapat dilihat
pada tabel berikut :
ORDE
|
PCM EROPA
|
PCM AMERIKA
|
KETERANGAN
|
||||
BIT RATE
|
KAPASITAS
|
BIT RATE
|
KAPASITAS
|
||||
1
|
2
|
2.048
|
30
|
1.5
|
1.544
|
24
|
Basic MUX
|
2
|
8
|
8.448
|
120
|
6
|
6.322
|
96
|
-
|
3
|
34
|
34.368
|
480
|
45
|
44.736
|
672
|
-
|
4
|
140
|
139.264
|
1920
|
274
|
274.176
|
4032
|
-
|
5
|
565
|
565.000
|
7680
|
-
|
-
|
-
|
-
|
Adapun keuntungan dan kerugian dari PDH:
a. Keuntungan PDH
~
Dapat mentransfer data dalam
jumlah yang besar.
~
Mempunyai jumlah kanal yang
jauh lebih banyak.
b. Kerugian PDH
~
Sistem komunikasi dari titik
ke titik
~
Tidak dapat mentransmisikan
sinyal SDH.
~
Tidak ada standar dunia pada
format digital.
~
Kemampuan manajemen yang
terbatas.
Susunan system
multiplex PDH yaitu :
Multiplex orde I : Mempunyai
kecepatan 2,048 Mbps, dimana proses penggabungan pada mux orde I ini
dilaksanakan dengan word interleaving / bit interleaving. Mux orde I setara
dengan PCM 30.
Multiplex orde II : Mempunyai
kecepatan 8,448 Mbps, Proses penggabungan pada orde ini dilaksanakan dengan bit
interleaving dimana 1 frame memiliki 848 bit.
Multiplex orde III :
Mempunyai kecepatan 34,368 Mbps, dimana proses penggabungannya juga
dilakukan dengan bit interleaving dimana 1 frame memiliki 1536 bit dengan line
code dan line impedance masing-masing HDB-3 dan 75 Ohm.
Multiplex orde IV :
Mempunyai kecepatan 139,264 Mbps, dimana proses penggabungan menggunakan
bit interleaving dimana 1 framenya memiliki 2928 bit. Menggunakan line code CMI
dan besarnya line impedance 75 Ohm.
Pada sistem komunikasi satelit sistem pemultiplexrannya
berbeda dengan yang terdapat pada sistem gelombang mikro digital dimana bit
yang diterima tidak lagi 140 Mbps tetapi langsung dari Mux 8 Mbps yang langsung
diturunkan menjadi 2 Mbps atau dalam transmisi biasa di kenal E1.
Perangkat Multiplexer yang biasa digunakan di OM Kendari
yaitu:
v OPTIMUX
Perangkat Multiplex ini digunakan sebagai perangkat
pendukung dari modem IDR yang memiliki besar bit rate 8 Mbps.
v INTERNAL
MUX
Perangkat Multiplex ini telah menyatu didalam perangkat
modem itu sendiri yang memiliki besar bit rate 2 Mbps.
KARDEX MULTIPLEX KENDARI
Mux 34 / 140 Mbps
MERK : ALCATEL
TYPE :
MX4301
NOMOR SERI :
-
SISTEM OPERASI :
NON REDUNDANT
TINGKAT BIT RATE : 140 Mbps
JUMLAH TRIBUTARY :
4 @ 34 Mbps / 480 Kanal TLP
KECEPATAN DATA
TRIBUTARY :
34.368 Kbps ± 20 x 10-6
KECEPATAN DATA OUTPUT
MULTIPLEX : 139.264 Kbps ± 15 x
10-6
JUMLAH OUTPUT MULTIPLEX : 1920 KANAL TELEPON
INTERFACE 34.368 Kbps :
COAXIAL 75 OHM, HDB3
INTERFACE 139.264
Kbps :
COAXIAL 75 OHM, HDB3
TAHUN OPERASI :
APRIL 1995
Mux 34/ 140 Mbps
MERK :
ALCATEL
TYPE :
MX3101
NOMOR SERI :
-
SISTEM OPERASI :
NON REDUNDANT
TINGKAT BIT RATE : 34 Mbps
JUMLAH TRIBUTARY :
16 @ 2 Mbps / 30 Kanal TLP
KECEPATAN DATA
TRIBUTARY :
2.048 Kbps ± 50 x 10-6
KECEPATAN DATA OUTPUT
MULTIPLEX : 34.368 Kbps ± 20 x
10-6
JUMLAH OUTPUT MULTIPLEX : 480 KANAL TELEPON
INTERFACE 34.368 Kbps :
Balanced PAIR 120 ohm,HDB3
INTERFACE 139.264
Kbps :
COAXIAL 75 OHM, HDB3
TAHUN OPERASI :
APRIL 1995
0 komentar:
Posting Komentar